Layanan Refreshment Corner

05 January 2021 Oleh lusiasatiarahmawati Dilihat 950 kali

Layanan ini merupakan penyediaan tempat khusus untuk makan dan minum pengunjung perpustakaan. Pada ruangan refreshment corner ini perpustakaan menyediakaan fasilitas teh dan kopi secara gratis. Pengunjung juga diperbolehkan makan dan minum di area tersebut. Layanan penyediaan ruang refreshment corner ini bertujuan untuk tempat refresh sejenak mahasiswa yang menggunakan perpustakaan dalam waktu yang lama, sehingga mahasiswa bisa melakukan refresh sejenak di ruangan ini.

 

Informasi Lainnya