Pengaruh Experiential Marketing Terhadap Keputusan Pembelian GO-JEK (Studi Pada Masyarakat Bandung 2016)

RECSI FIERDIANSYA

Informasi Dasar

16.06.432
658.83
Karya Ilmiah - TA (D3) - Reference

Transportasi merupakan salah satu kebutuhan penting yang berperan dalam kebutuhan mobilitas manusia sehari-hari. salah satu sarana transportasi berupa jasa yang sering digunakan sebagai alternatif untuk menghindari kemacetan adalah dengan menggunakan layanan tranportasi kendaraan roda dua atau biasa disebut "ojek". Di era serba digital ini ojek sudah mulai betranformasi. Muncul sistem pengelolaan ojek yang l;ebih modern. Masyarakat bisa menggunakan ojek hanya dengan menekan tombol diponsel yang menggunakan aplikasi, salah satunya yaitu GO-JEK. Faktor yang memiliki pengaruh terhadap suatu keputusan pembelian konsumen adalah Experiental Marketing. Penlitian ini bertujuan untuk mengetahui tanggapan konsumen mengenai Experiential Marketing dan keputusan pembelian konsumen pada GO-JEK Bandung. dalam penelitian ini metode penelitian yang digunakan adalah regresi linier sederhana. Populasi penelitian adalah konsumen GO-JEK Bandung dimana sampel yang diambil sebanyak100 responden. Hasil penelitian menunjukan bahwa Experiential Marketing berpengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian sebesar 0,509%, artinya Experiential Marketing mempengaruhi keputusan pembelian sebesar 50,9% selebihnya (100-50,9%) = 49.1% dipengaruhi oleh variabel lain yang tidak diteliti.

Subjek

MARKETING MANAGEMENT
 

Katalog

Pengaruh Experiential Marketing Terhadap Keputusan Pembelian GO-JEK (Studi Pada Masyarakat Bandung 2016)
 
 
 

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

RECSI FIERDIANSYA
Perorangan
Sampurno Wibowo
 

Penerbit

Universitas Telkom
BANDUNG
2016

Koleksi

Kompetensi

  • DMH3G4 - PROYEK AKHIR
  • VPI3H4 - PROYEK AKHIR

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini