PERANCANGAN SISTEM PENGUKURAN KINERJA PADA PT KRAKATAU KONSULTAN MENGGUNAKAN METODE BALANCE SCORECARD

MARENO FITRA

Informasi Dasar

38 kali
21.04.4818
362.106 8
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

PT Krakatau Konsultan merupakan anak perusahaan dari PT Krakatau Engineering dengan kegiatan usaha berupa studi kelayakan dan manajemen proyek. Selama ini, PT Krakatau Konsultan melakukan pengukuran kinerja menggunakan metode KPKU dalam menilai kinerja perusahaan sejak awal berdiri. Namun sampai saat ini perusahaan belum memiliki analisis secara teoritis dan Strategy Map yang mengakibatkan perusahaan masih belum memiliki peta strategi yang menunjukan sistem kerja perusahaan secara terintegrasi antara divisinya dan hal ini yang menyebabkan perusahaan sulit dalam berkembang. Maka dari itu dilakukan penelitian untuk merancang pengukuran kinerja menggunakan metode Balanced Scorecard karena pada metode tersebut memiliki keunggulan dalam menilai kinerja secara menyeluruh dan menjangkau empat perspektif yang berbeda. Berdasarkan hasil penelitian yang telah dilakukan menghasilkan nilai bobot berupa 29% perspektif financial, 43% perspektif customer, 15% perspektif internal business and process, dan 13% perspektif learning and growth. Kata Kunci : Pengukuran Kinerja, Balanced Scorecard, Strategy Map, Key Performance Indicator (KPI), Analytical Hierarchy Process (AHP)

Subjek

MANAGEMENT ORGANIZATION
 

Katalog

PERANCANGAN SISTEM PENGUKURAN KINERJA PADA PT KRAKATAU KONSULTAN MENGGUNAKAN METODE BALANCE SCORECARD
 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

MARENO FITRA
Perorangan
ChristantoTriwibisono, Fida Nirmala Nugraha
 

Penerbit

Universitas Telkom, S1 Teknik Industri
Bandung
2021

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini