ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMBENTUK EFEKTIVITAS PROGRAM KEMITRAAN COMMUNITY DEVELOPMENT AREA(CDA) TELKOM JAWA BARAT TENGAH

MOCHAMMAD FAISAL AKBAR

Informasi Dasar

16.04.591
C
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Program Kemitraan adalah bentuk Program untuk meningkatkan kemampuan usaha mikro dan kecil agar menjadi tangguh dan mandiri yang dilakukan oleh Badan Usaha Milik Negara (BUMN) melalui pemanfaatan dana dari bagian keuntungan BUMN tersebut. Sebagai salah satu BUMN di Indonesia, PT. Telkom Indonesia melaksanakan kegiatan PKBL sesuai dengan dengan surat Keputusan Menteri No.236/MBU/2003 tentang Program Kemitraan. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui faktor–faktor apa saja yang membentuk efektivitas program kemitraan Community Development Area (CDA) Telkom Jabar Tengah. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan analisis deskriptif. Responden yang diteliti adalah para mitra binaan CDA Telkom Jabar Tengah yang berjumlah 66 orang dengan teknik sampling probability samping dengan tipe simple random sampling. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa terdapat dua faktor yang membentuk efektivtas yaitu Faktor Survey dan Penagihan, Faktor Pemasaran dan Penyaluran. Faktor Survey dan Penagihan memiliki eigenvalue sebesar 3,056 dengan persentase varian 50,929% , serta Faktor Pemasaran dan Penyaluran memiliki eigenvalue sebesar 1,046 dengan presentase 17,425%. Maka dapat disimpulkan, faktor survey dan penagihan adalah faktor dominan utama pembentuk efektivitas program kemitraan CDA Telkom Jabar Tengah, faktor pemasaran dan penyaluran adalah faktor dominan kedua pembentuk efektivitas program kemitraan CDA Telkom Jabar Tengah. Kata Kunci: Efektivitas, Program Kemitraan, Community Development.

Subjek

BUSINESS ETHICS
 

Katalog

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMBENTUK EFEKTIVITAS PROGRAM KEMITRAAN COMMUNITY DEVELOPMENT AREA(CDA) TELKOM JAWA BARAT TENGAH
 
 
 

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

MOCHAMMAD FAISAL AKBAR
Perorangan
Aditya Wardhana, SE., M.Si., MM
 

Penerbit

Universitas Telkom
Bandung
2016

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini