PERANCANGAN BUSANA READY TO WEAR WANITA UNTUK STAYCATION DI DAERAH PEGUNUNGAN DAN PERENCANAAN BISNISNYA

NISA AULIA QONITAH

Informasi Dasar

102 kali
23.04.5937
746.92
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Setelah Covid-19 berakhir, kegiatan staycation menjadi peminat masyarakat dalam pergi berlibur yang tidak jauh dari tempat tinggal. Kegiatan staycation di daerah pegunungan yang terletak tidak jauh dari daerah kota menjadi salah satu destinasi bagi masyarakat, dikarenakan masyarakat dapat menikmati kesejukan dan jauh dari keramaian. Penelitian ini melihat fenomena yang terjadi pada kebutuhan busana bagi wanita dalam melakukan kegiatan staycation di daerah pegunungan, kebutuhan busana di daerah pegunungan yang dimana terdapat perbedaan suhu pada wakktu siang hari dan malam hari sehingga pemakaian busana dapat di sesuaikan dengan jenis material yang cocok saat melakukan kegiatan staycation di daerah pegunungan, kemudahan pada kebutuhan wanita dalam berpakaian menjadi peluang bisnis busana staycation di daerah pegunungan. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif seperti memfokus pada studi literatur, observasi, wawancara, eksplorasi, dan kuisioner yang disebarkan kepada target market. Hasil akhir penelitian ini merealisasikan produk busana ready to wear sederhana menggunakan material kain corduray dan kain fleece warna earthtone, kain tersebut memiliki bahan yang tebal dan kuat serta berkualitas sehingga dapat menghangatkan tubuh suhu udara dingin, penggunaan motif tumbuhan berupa daun dengan teknik bordir yang di terapkan pada material kain, model desain busana ready to wear yang dapat di mix and match sehingga mudah dibawa saat kegiatan staycation di daerah pegunungan.

 

Kata Kunci: Busana wanita ready to wear, staycation daerah pegunungan, peluang bisnis

Subjek

CRAFT, TEXTILE, FASHION
FASHION DESIGN,

Katalog

PERANCANGAN BUSANA READY TO WEAR WANITA UNTUK STAYCATION DI DAERAH PEGUNUNGAN DAN PERENCANAAN BISNISNYA
 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

NISA AULIA QONITAH
Perorangan
Rima Febriani, Sari Yuningsih
 

Penerbit

Universitas Telkom, S1 Kriya
Bandung
2023

Koleksi

Kompetensi

  • DKI3C3 - BISNIS FASHION

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini