PERANCANGAN PROMOSI OBJEK WISATA SEJARAH PERJUANGAN KEMERDEKAAN DI KABUPATEN KARAWANG

MARSYA RIFTA ASSYIFA

Informasi Dasar

102 kali
17.04.2003
658.82
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Sejarah kemerdekaan adalah hal penting bagi bangsa Indonesia, peninggalan-peninggalan sejarah pada masa perjuangan hingga merdeka merupakan bagian yang tidak boleh dilupakan karena dapat memelihara dan meningkatkan jiwa nasionalisme bangsa. Peninggalan sejarah kemerdekaan tersebar diberbagai wilayah di Indonesia dan dapat dikunjungi oleh siapapun, namun nyatanya banyak objek wisata sejarah kemerdekaan yang tidak dikenal. Begitu pula objek wisata sejarah yang terdapat di Kabupaten Karawang, tidak adanya promosi dari pemerintah setempat membuat masyarakat tidak mengetahui objek wisata tersebut. Data diperoleh melalui metode pengamatan, wawancara kepada narasumber, studi pustaka dan kuesioner kepada responden yang dapat mewakili target audience. Kemudian data dianalisis menggunakan matriks perbandingan hingga menghasilkan perancangan promosi wisata sejarah kemerdekaan di Kabupaten Karawang agar masyarakat dapat lebih mengenal dan tertarik untuk mengunjungi objek wisata sejarah kemerdekaan tersebut.

Subjek

PROMOTION
 

Katalog

PERANCANGAN PROMOSI OBJEK WISATA SEJARAH PERJUANGAN KEMERDEKAAN DI KABUPATEN KARAWANG
 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

MARSYA RIFTA ASSYIFA
Perorangan
MOHAMAD TOHIR
 

Penerbit

Universitas Telkom, S1 Desain Komunikasi Visual
Bandung
2017

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini