Analisis Pengaruh Gaya Hidup dan Media Sosial Terhadap Perilaku Konsumtif Mahasiswa Kota Bandung

HASBI ASH SHIDDIEQY

Informasi Dasar

369 kali
23.04.6335
658.8342
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh gaya hidup dan media sosial terhadap perilaku konsumtif pada mahasiswa kota bandung tahun 2022. Data yang digunakan pada penelitian ini adalah data primer yang diperoleh dari kuesioner yang disebarkan dengan bantuan google form.  Penelitian ini memiliki jumlah populasi sebesar mahasiswa dan sample sebesar 400 responden. Metode analisis data yang digunakan pada penelitian ini adalah Partial Least Square (PLS) dengan software SmartPLS 3.0 dan Microsoft Excel 2021.

Hasil penelitian ini menemukan adanya hubungan positif antara gaya hidup terhadap perilaku konsumtif dengan nilai signifikansi 0.000 dan t – statistic.Variabel Media Sosial juga berpengaruh positif terhadap perilaku konsumtif dengan nilai signifikansi 0.000 dan t – statistic sebesar.

 

Kata Kunci: Gaya Hidup, Media Sosial, Perilaku Konsumtif, PLS, SmartPLS

Subjek

Skripsi
CONSUMER BEHAVIOR,

Katalog

Analisis Pengaruh Gaya Hidup dan Media Sosial Terhadap Perilaku Konsumtif Mahasiswa Kota Bandung
 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

HASBI ASH SHIDDIEQY
Perorangan
Ratih Hasanah Sudradjat
 

Penerbit

Universitas Telkom, S1 Ilmu Komunikasi
Bandung
2023

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini