PENGARUH PRODUCT PLACEMENT HATARI TERHADAP BRAND AWARENESS DALAM SITKOM LAPOR PAK

YESI ANDANI

Informasi Dasar

119 kali
23.04.3945
658.81
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Iklan masih merupakan strategi pemasaran yang banyak digunakan oleh pemasar. Namun, iklan pada media televisi sudah tidak efektif untuk menarik perhatian khalayak. Para pemasar harus memikirkan strategi baru, salah satu strategi tersebut yaitu product placement. Product placement merupakan teknik pemasaran yang dilakukan oleh perusahaan dengan menyelipkan produk ke dalam sebuah aktivitas atau program televisi atau film. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana pengaruh product placement Hatari terhadap brand awareness dalam sitkom Lapor Pak! Metode yang digunakan dalam penelitian ini yaitu kuantitatif dengan pendekatan deskriptif. Teori yang digunakan dalam penelitian ini yaitu teori S-O-R. Teknik pengumpulan data menggunakan penyebaran kuesioner melalui goggle form kepada 385 responden penonton setia sitkom Lapor Pak! di televisi maupun di Youtube. Hasil penelitian menyatakan bahwa product placement Hatari sebagai variabel X berpengaruh positif terhadap brand awareness sebagai variabel Y dalam sitkom Lapor Pak!

 

Kata kunci: Product placement, brand awareness, komunikasi pemasaran, periklanan, teori s-o-r

Subjek

MARKETING COMMUNICATION
BRAND AWARENESS, PLACEMENT-PERSONNEL MANAGEMENT,

Katalog

PENGARUH PRODUCT PLACEMENT HATARI TERHADAP BRAND AWARENESS DALAM SITKOM LAPOR PAK
 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

YESI ANDANI
Perorangan
Itca Istia Wahyuni
 

Penerbit

Universitas Telkom, S1 Ilmu Komunikasi
Bandung
2023

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini