Perancangan Motion Graphic Mengenai Bahaya Sistem Gacha dalam Game Online Bagi Anak Remaja di Kota Jakarta

MUHAMMAD ABI RAFDI

Informasi Dasar

123 kali
22.04.3317
791. 43
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Perkembangan teknologi menciptakan sebuah hiburan baru bernama Video game dengan menggunakan jaringan internet yang dikenal sebagai game online yang menggunakan gacha pada sistem microtransaction didalamnya. Kurangnya wawasan mengenai sistem gacha pada game online membuat remaja sering melakukan gacha secara berlebihan untuk mendapatkan barang virtual yang tidak pasti sehingga dapat mengganggu finansial serta mental anak remaja. Tugas akhir ini akan memaparkan proses perancangan motion graphic ini, dari pengumpulan data kualitatif, analisis matriks, hingga pembuatan konsep desain seperti pemilihan visual yang akan digunakan dan narasi didalamnya. Diharapkan dengan perancangan motion graphic ini, anak remaja akan mengenal bahaya dari gacha yang berlebihan pada game online.

Kata Kunci: Animasi, Motion Graphic, Adiksi, Gacha, Game Online 

Subjek

Animasi
GAME PROGRAMMING,

Katalog

Perancangan Motion Graphic Mengenai Bahaya Sistem Gacha dalam Game Online Bagi Anak Remaja di Kota Jakarta
 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

MUHAMMAD ABI RAFDI
Perorangan
Sri Soedewi, Idhar Resmadi
 

Penerbit

Universitas Telkom, S1 Desain Komunikasi Visual
Bandung
2022

Koleksi

Kompetensi

  • DGI3E3 - DESAIN ANTAR MUKA UNTUK WEB SITE + MOTION GRAPHIC

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini