ANALISIS FAKTOR-FAKTOR PEMBELIAN SECARA ONLINE MELALUI MEDIA SOSIAL TWITTER PADA MASYARAKAT KOTA BANDUNG

CHYNTIA DWI NOVIANTI

Informasi Dasar

13.04.694
658.872
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis faktor faktor apa saja yang mempengaruhi pembelian secara online pada masyarakat Kota Bandung. Faktor-Faktor yang dianalisis dalam penelitian ini adalah service quality, merchandise quality, monetary price, perceived risk, time and reffort costs, enjoyment, perceived value, purchase intention, reputation, informativeness dan ease of use. Populasi dari penelitian ini adalah masyarakat Kota Bandung yang pernah berbelanja online melalui media sosial twitter, dengan pemilihan sampel menggunakan simple random sampling diperoleh sampel 100 pengguna. Metode analisis penelitian ini menggunakan analisis faktor dimana pengertian dari analisis faktor itu sendiri adalah mencoba menemukan hubungan (korelasi) antara sejumlah variabel-variabel yang salong independen satu dengan yang lain,sehingga bisa dibuat satu atau beberapa kumpulan variabel yang lebih sedikit dari jumlah variabel awal. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pertimbangan konsumen akan pembelian secara online melalui media social twitter terdapat tiga faktor yang telah diproses dan diberikan penamaan faktor yaitu Faktor Shopping Experience,Faktor Price & Product Quality,dan Faktor Service Quality.

Kata kunci: Analisis Faktor , Online Purchasing , Twitter

Subjek

ONLINE-PURCHASING
 

Katalog

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR PEMBELIAN SECARA ONLINE MELALUI MEDIA SOSIAL TWITTER PADA MASYARAKAT KOTA BANDUNG
 
 
 

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

CHYNTIA DWI NOVIANTI
Perorangan
 
 

Penerbit

TEBS Library & Knowledge Center
 
2013

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini