PERANCANGAN STRATEGI PROMOSI PRODUK GESTRELLA SPREI DI BANDUNG

LUFITA FADILLAH

Informasi Dasar

189 kali
21.04.3761
659.1
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

ABSTRAK

Pada saat ini bedcover sudah menjadi gaya hidup masyarakat terutama di kalangan anak muda yang lebih menyukai motif yang sesuai dengan selera anak muda pada jaman sekarang, untuk menambah kesan aesthetic di kamar mereka. Sebuah UMKM homemade yaitu Gestrella Sprei yang menjual sebuah produk bedcover, yang menyedian bedcover dengan berbagai macam motif yang mampu menarik perhatain konsumen. Berbeda dari yang lain semua produk tersedia sehingga tidak memerlukan waktu lama untuk menikmati produk yang diinginkan. Akan tetapi masyarakat dan anak muda belum mengetahui keberadaan Gestrella Sprei, sehingga penjualanan masih di bawah target. Oleh karena itu Gestrella Sprei membutuhkan strategi pesan kreatif untuk meningkatkan penjualan dan mencapai target yang sesuai dengan keinginan. Tujuan dirancang ini adalah untuk menentukan pesan utama dan strategi visual dalam promosi yang sesuai dengan target audience yaitu anak muda. Dalam perancangan ini metode yang digunakan adalah kualitatif dan deskriptif dengan melalukan observasi langsung ke tempat produksi Gestrella Sprei, melakukan wawancara kepada owner dari Gestrella Sprei, menyebarkan kuesioner kepada masyarakat kota Bandung, dan Studi Pustaka. Berdasarkan data yang didapat, penulis dalam menyelesaikan laporan tugas akhir ini dengan melakukan strategi pesan kreatif dan media visual yang sesuai dengan target audience yaitu anak muda, sehingga konsumen bisa tertarik dengan produk Gestrella Sprei. Dengan metode strategi yang ada, penulis menerapkan strategi pesan aktif dan media visual dalam mendukung proses promosi produk Gestrella Sprei.

Kata kunci: Nyaman, aktif, bedcover, homemade, kekinian, motif, aktif dan kreatif

Subjek

ADVERTISING
 

Katalog

PERANCANGAN STRATEGI PROMOSI PRODUK GESTRELLA SPREI DI BANDUNG
 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

LUFITA FADILLAH
Perorangan
SRI NURBANI, APSARI WIBA
 

Penerbit

Universitas Telkom, S1 Desain Komunikasi Visual
Bandung
2021

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini