Penelitian ini melatar belakangi adanya pemanfaatan tepung melinjo yang akan dibuat produk pastry yaitu pie atau shorcush, penulis memilih tepung melinjo dikarenakan tepung melinjo salah satu tepung bebeas gluten, dengan menggunakan tepung melinjo produk pie ini akan menjadi "Pie Berbsis Tepung Melinjo" yang membedakan produk tersebut dengan pie yang menggunkan tepung terigu, aroma yang dihasilkan, rasa ciri khas melinjo yang dihasilkan, serta produk yang tidak yang bebas dari gluten. Oleh sebab itu penulis memilih tepung melinjo yang digunakan untuk pembutan produk pie berbasis tepung melinjo. Dengan ini teori yang penulis ambil untuk penelitian ini yaitu Pastry merupakan salah satu bagaian dari food product atau dapur yang terdapay di dalam lingkup food and beverage department yang memilki tugas didalam pebuatan dessert atau makanan penutup, seperti kue dan roti. Metode yang digunakan pada penelitian ini adalah eksperimental dan melakukan uji hidonik dengan menyebar kuesioner kepada masyarakat. Hasil dari penelitian tersebut adalah dapatnya formulasi resep pada pembuatan pie berbasis tepung melinjo serta mengetahui sejauh mana uji hidonik terhadapat produk pie berbasis tepung melinjo, melalui uji hidonik mendapatkan hasil kesimpulan seperti : sangat tidak suka, tidak suka, cukup suka, dan sangat suka. Dengan melalui tiga aspek yaitu rasa, aroma dan tektur terhadap produk pie berbasis tepung melinjo.