PERANCANGAN SISTEM DAN PROSEDUR PENYUSUNAN PORTOFOLIO PENGAJARAN DENGAN METODE OBJECT ORIENTED ANALYSIS AND DESIGN (OOAD) UNTUK MENGURANGI KESALAHAN PENYUSUNAN PORTOFOLIO

SEREPINA APRILLIANI PURWANINGSIH NAIBAHO

Informasi Dasar

17.04.3470
C
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Dalam dunia pendidikan evaluasi pengajaran sangat diperlukan untuk melakukan peningkatan terhadap kinerja tenaga pengajar. Dengan meningkatnya kinerja tenaga pengajar diharapkan bisa meningkatkan kualitas peserta didik. Manfaat evaluasi yang akan diterima oleh tenaga pengajar yaitu memperbaiki metode pengajaran. Portofolio adalah suatu wadah dan kumpulan bukti pekerjaan mahasiswa dan dosen dalam kurun waktu tertentu secara sistematis untuk mencapai suatu tujuan tertentu, yang berisi rangkuman diskusi, metode penyampaian perkuliahan, konten pembelajaran, hasil pengamatan, refleksi diri, umpan balik mahasiswa dan identitas portofolio, yang menunjukan suatu perkembangan dan evaluasi mahasiswa dari waktu ke waktu. Dengan menggunakan portofolio ini tingkat perkembangan mahasiswa dan kemampuan pengajar dalam mengajar dapat diukur dan dipahami. Sebanyak 35% pemasukan portofolio dosen yang dianalisa dan kelengkapan portofolio yang menunjukan data kulitas rata-rata 60% yang belum lengkap. Kekurangan data yang dalam portofolio antara lain situasi kelas, hasil evaluasi siswa, feedback mahasiswa mencakup kesuasuaian materi, pemahaman siswa, dan aktifitas kelas. Data hasil kuesioner kepuasan juga dipergunakan untuk mengevaluasi dan mengetahui performansi pengajaran yang dirasakan dosen dan mahasiswa. Perbaikan proses prosedur portofolio pengajaran di mulai dengan analisis proses bisnis portofolio, identifikasi penyebab, kemudian membuat membuat aktifitas prosedur bisnis proses yang mudah dan dimodel kan dengan metode Object Oriented Analysis and Design (OOAD). Penggunaan metode OOAD adalah untuk perbaikan portofolio Aktual secara sistematis dan kemudahan pengguna berorientasi objek, selanjutnya membangun model bisnis proses portofolio dan akan di aplikasikan pada sistem berbasis Android. Identifikasi proses bisnis portofolio sebelumnya menghasilkan sistem dan prosedur dan merancang sebuah aplikasi dan database.

Kata Kunci : Bussiness Process Improvment, OOAD, Portofolio pengajaran

Subjek

ENGINEERING OPTIMIZING
 

Katalog

PERANCANGAN SISTEM DAN PROSEDUR PENYUSUNAN PORTOFOLIO PENGAJARAN DENGAN METODE OBJECT ORIENTED ANALYSIS AND DESIGN (OOAD) UNTUK MENGURANGI KESALAHAN PENYUSUNAN PORTOFOLIO
 
 
 

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

SEREPINA APRILLIANI PURWANINGSIH NAIBAHO
Perorangan
 
 

Penerbit

Universitas Telkom
 
2017

Koleksi

Kompetensi

  • IEG3K3 - REKAYASA PROSES BISNIS
  • IEG4B4 - ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI + BASIS DATA

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini