SISTEM PENGONTROL PINTU MENGGUNAKAN PASSWORD BERBASIS MIKROKONTROLER AVR ATMega 8535

Presida Kremina Yuanisa

Informasi Dasar

106 kali
611070100
621.381
Karya Ilmiah - TA (D3) - Reference

ABSTRAKSI: Sistem keamanan adalah sebuah sistem keamanan terintegrasi, yang secara otomatisasi memberikan informasi keadaan dari suatu peristiwa atau kondisi yang dapat diaplikasikan pada kompleks perumahan, perkantoran, kampus atau instansi yang membutuhkannya.

Sistem pengontrol pintu otomatis dengan password berbasis mikrokontroler AVR ATMega 8535 adalah sebuah sistem kontrol yang memungkinkan hanya orang-orang tertentu yang dapat mengakses daerah yang terbatasi. Sistem dikontrol sepenuhnya oleh 8 bit mikrokontroler AVR ATMega 8535 yang memiliki ROM untuk 2Kbytes dari memori program. Kata sandi yang disimpan akan tersimpan di dalam EPROM sehingga kita dapat mengubahnya kapan saja.

Sistem ini memiliki tombol dengan password yang dapat masuk melalui EPROM. Apabila kata sandi yang diinputkan sama dengan kata sandi yang telah disimpan ke dalam memori maka relay akan naik dan pintu terbuka. Jika kata sandi yang diinputkan adalah kata sandi yang salah maka pada LCD akan memunculkan tulisan “wrong password”.

Oleh karena itu, dari proyek akhir ini diharapkan menghasilkan suatu sistem yang dapat meningkatkan sistem keamanan teknologi berbasis mikrokontroler. Dengan password, hanya sedikit pengguna yang dapat memasuki wilayah yang dibatasi sehingga keamanan terjamin.Kata Kunci : Mikrokontroler AVR ATMega 8535, LED, PasswordABSTRACT: Security system is an integrated security system, which provides automation and state information of an event or condition that can be applied to the housing complexes, office buildings, campuses or agencies who need it.

Automatic door control system with a password ATMega 8535 AVR microcontroller is a control system that allows only certain people can access a limited area. The system is controlled entirely by the 8-bit AVR microcontroller with a 8535 ATMega 2Kbytes of ROM for program memory. The passwords are stored will be stored in the EPROM so that we can change it anytime.

This system has a key with a password that can be entered through the EPROM. If the password had been entered with a password that has been stored into the memory of the relay will go up and the doors open. If the entered password is the password is wrong then the LCD will display the words "wrong password".

Therefore, the final project is expected to produce a system that can enhance security systems based on microcontroller technology. With a password, only a few users who can enter restricted areas so that security is guaranteed.Keyword: Mikrokontroler AVR ATMega 8535, LED, Password

Subjek

Sistem Elektronika
 

Katalog

SISTEM PENGONTROL PINTU MENGGUNAKAN PASSWORD BERBASIS MIKROKONTROLER AVR ATMega 8535
 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

Presida Kremina Yuanisa
Perorangan
Rendy Munadi , Sarwoko
 

Penerbit

Universitas Telkom
Bandung
2011

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini