ABSTRAKSI: Game adalah contoh sistem yang lazim dikembangkan dengan menggunakan paradigma imperative programming. Meskipun diketahui punya banyak keunggulan, sudut pandang functional programming relatif jarang digunakan. Fungsional reactive programming merupakan paradigma turunan functional programming yang bersifat domain-specific untuk sistem yang bersifat reaktif. Pada tugas Akhir ini dirancang beberapa game sederhana sebagai representasi sistem reaktif apabila dilihat dari sudut pandang functional reactive programming dan kelayakan dari pendekatan paradigma ini akan dianalisis.Kata Kunci : Lambda Calculus, Functional Programming, FRP, Game DevelopmentABSTRACT: Game is an example of reactive system that is commonly built upon imperative programming paradigm. Although it is known to have several advantages, functional programming on game development world is relatively at large. Functional reactive programming is domain-specific paradigm derived from functional programming that targets reactive system. This paper covers the development of simple arcade games as examples of reactive systems using the viewpoint of functional reactive programming and the merits of this approach will be examined.Keyword: Lambda Calculus, Functional Programming, FRP, Game Development