Penjadualan Size Based Pada Antrian Incoming Mailing List Server Mailman Dengan Acuan Besarnya Ukuran Email Dan Jumlah Domain Di Dalam Daftar Alamat Email Mailing List

Maickel Pebriano Pandie

Informasi Dasar

113040266
004
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

ABSTRAKSI: Setiap pengguna mailing list menginginkan informasi yang disebarkannya melalui email dapat tersampaikan dengan cepat sehingga segera mendapatkan tanggapan dari pihak lain. Pada tugas akhir ini, penulis melakukan studi dan analisa apakah pergantian pola penjadualan dapat mengurangi response time tiap email dan meningkatkan throughput dari mailing list server sehingga setiap email yang masuk ke mailing list server dapat disebarkan dengan cepat ke setiap penerimanya. Pola penjadualan yang diterapkan di dalam tugas akhir ini adalah size based scheduling.
Size based scheduling diterapkan pada antrian di mailing list server tepatnya pada antrian Mailman. Email dengan waktu pengiriman paling singkat akan didahulukan untuk dikirim.
Dari hasil simulasi didapat bahwa size based scheduling dapat mengurangi response time sebagian besar email dan meningkatkan throughput dari mailing list server. Untuk email yang memiliki waktu pengiriman yang lama mengalami penambahan delay di antrian tetapi masih dalam tingkat yang dapat ditoleransi.
Kata Kunci : size based scheduling, response time, throughput, delayABSTRACT: Every mailing list user wants their information to be delivered fast so they can receive response immediately. In this final assignment, writer do some study and analyze about reducing email response time and increasing mailing list server’s throughput by changing scheduling policy so every email come through mailing list server can be delivered fast to every recipient. Scheduling policy implemented in this final assignment is size based scheduling.
Size based scheduling will be implemented in mailing list server queue and to be exactly in Mailman queue. Email with the shortest sending time will get the most priority to be delivered first.
Result indicates size based scheduling could reduced email response time and increasing mailing list server’s throughput. For email with the longest sending time will get some added in their delay time but still can be tolerate.
Keyword: size based scheduling, response time, throughput, delay

Subjek

Sistem Komputer dan Jaringan Komputer
 

Katalog

Penjadualan Size Based Pada Antrian Incoming Mailing List Server Mailman Dengan Acuan Besarnya Ukuran Email Dan Jumlah Domain Di Dalam Daftar Alamat Email Mailing List
 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

Maickel Pebriano Pandie
Perorangan
Tri Brotoharsono, Andrian Rakhmatsyah
 

Penerbit

Universitas Telkom
Bandung
2008

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini