ANALISIS DAN IMPLEMENTASI QUERY EXPANSION PADA INFORMATION RETRIEVAL BERDASARKAN PENARIKAN KESIMPULAN DENGAN FUZZY RULES

TIGOR MARUHUM

Informasi Dasar

158 kali
113040069
005.1
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

ABSTRAKSI: Information Retrieval (IR) merupakan suatu sistem yang digunakan untuk menemukan kembali(retrieve) informasi-informasi dan relevan terhadap kebutuhan user dari suatu kumpulan informasi berdasarkan query dari user. Di dalam menemukan kembali informasi tersebut, performansi pencarian dapat ditingkatkan menggunakan teknik modifikasi query yaitu Query Expansion(QE).
Query Expansion merupakan suatu teknik dengan menambahkan keywords baru ke dalam query awal sehingga meningkatkan performansi pencarian. Query Expansion ini kemudian dapat dikembangkan menggunakan penarikan kesimpulan dengan metode fuzzy rules. Metode ini menggunakan fungsi keanggotaan dan fuzzy rules untuk mencari nilai Relevance Degree (RD) dari calon additional keywords dan kemudian menggabungkan additional keyword yang didapat berdasarkan nilai Relevance Degree terbesar dengan query awal. Dari hasil pengujian didapat bahwa metode ini dapat meningkatkan performansi dari Information Retrieval System (IRS) dimana peningkatan performansi disini ditunjukkan dari jumlah dokumen relevan yang ditemukan dan posisi dokumen relevan di dalam perangkingan dokumen hasil pencarian.Kata Kunci : Information Retrieval, Query Expansion, fuzzy rules, keywords, dan queryABSTRACT: Information Retrieval (IR) is a system which used for retrieving information and relevant for user from information collection based on user’s query. In retrieving that information, performance in searching can be increased by using query modification technique like Query Expansion (QE).
Query Expansion is a technique with adding new keywords to original user’s query in order to increase performance in searching. Query Expansion can be improved using inference of fuzzy rules. These method uses membership functions and fuzzy rules to find Relevance Degree(RD) from additional keyword candidate and then combine the additional keyword which have larger Relevance Degree into the original user’s query. From the result, these method can increase the performance of Information Retrieval System (IRS) where the increasing performance show from the number of relevant documents can be retrieved and the position of the relevant documents in the ranking of document results.Keyword: Information Retrieval, Query Expansion, fuzzy rules, keywords, and query

Subjek

Rekayasa Perangkat Lunak
 

Katalog

ANALISIS DAN IMPLEMENTASI QUERY EXPANSION PADA INFORMATION RETRIEVAL BERDASARKAN PENARIKAN KESIMPULAN DENGAN FUZZY RULES
 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

TIGOR MARUHUM
Perorangan
Yanuar Firdaus A.W., Agung Toto Wibowo
 

Penerbit

Universitas Telkom
Bandung
2009

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini