ABSTRAKSI: Pembangunan aplikasi web saat ini dituntut untuk memenuhi beberapa kriteria. Di antaranya adalah web yang mampu bertukar informasi data dalam waktu cepat mendekati aplikasi desktop dan memiliki penyesuaian terhadap konsep Web 2.0 yang dinamis. Kriteria ini dibutuhkan pada aplikasi web seperti instant messenger yang berbasis web. Salah satu penerapan dari Aplikasi Web 2.0 adalah dengan hadirnya Comet untuk membuat aplikasi menjadi lebih responsif. Hal ini disebabkan kemampuan Comet untuk berkomunikasi antara client dan server secara asyncronous, dimana server dapat mengirimkan data tanpa client mengirimkan request data secara eksplisit. Bila dilihat secara sekilas Comet memang mirip dengan Ajax, karena memang merupakan perkembangan dari Ajax yaitu reverse-Ajax, yang mempunyai ciri antara lain low-latency data transfer antara browser dan server, dan event-driven, server-push data streaming. Secara fundamental Comet menggunankan koneksi yang bersifat long-lived HTTP untuk mengurangi latency dalam hal pengiriman data, yang pada intinya Comet tidak melakukan poll ke server secara berkala tetapi server mempunyai jalur komunikasi yang selalu tebuka dan dapat mendorong data ke client, sehingga update pada halaman web bisa di tampilkan secara cepat. Tugas akhir ini menganalisa performansi dari Comet bila di implementasikan dalam sebuah aplikasi web dari segi waktu responnya, dan scalability-nya.Kata Kunci : Comet, low-latency data transfer, event-driven, server-push dataABSTRACT: Nowadays there are several requirements to be fulfilled in developing web application. Some of them are capability to deliver data information in timely fashion like desktop application and accommodate dynamic concept of Web 2.0. This requirements is needed in web application especially in web based instant messenger. One of the implementation of Web 2.0 application is using Comet which could make web application more responsive. This is because Comet’s ability to communicate between client and server asyncronously, which server could send data to client without explicitly send request to server. If we look in a glance it similar with Ajax, because it is actually Ajax new technique was called reverse-Ajax, with their brand of low-latency data transfer to the browser, eventdriven, and server-push data streaming. Fundamentally Comet using long-lived HTTP connection to reduce the latency with which messages are passed to the server. In essence, they do not poll the server occasionally. Instead the server has an open line of communication with which it can push data to client; therefore web page can be updated in vast. In this last assignment analyzed Comet’s performances if used in web application from response time and scalability.Keyword: Comet, low-latency data transfer, event-driven, server-push data