ABSTRAKSI: KWH meter merupakan sebuah alat/piranti yang digunakan untuk mencatat besar daya yang telah digunakan dalam rentang waktu tertentu. Sampai saat ini alat tersebut banyak dipakai oleh pihak PLN (Perusahaan Listrik Negara) untuk mencatat daya yang telah terpakai oleh konsumen pada tiap bulannya
Sampai saat ini, KWH meter yang banyak digunakan adalah yang bersistem analog, dengan system ini sebenarnya daya sudah dapat tercatat dengan baik, namun kurang efisien jika digunakan pada lingkup kecil seperti rumah kost, dimana sang pemilik rumah ingin mengetahui besar pemakaian daya tiap kamar dan ingin membatasi penggunaan daya di tiap kamarnya agar tidak terjadi penggunaan daya berlebihan.
Dalam tugas akhir ini telah direalisasikan KWH meter digital yang dikendalikan oleh microcontroller untuk mencatat penggunaan daya pada tiap beban. KWH meter ini terdiri atas rangkaian penyearah, detector arus, dan ADC.Kata Kunci : KWH MeterABSTRACT: KWH meter is a device that use to record electrical power consumption periodically. Currently, that device is used by PLN (State’s electrical company) to record the subscribers’ electrical power in a month.
Currently, analog KWH meters are the most applicated, this analog system can record the power consumption correctly, but less efficient when applicated in the smaller environments such as rental houses, when the owner wants to know how much power that consumed by each room and want to limit the power consumption to avoid over using of the electrical power.
This final task has realized the digital KWH meter controlled by microcontroller to record the electrical power consumption and its limitation for each rented room. This KWH meter contains of current sense detector, reactifier and analog to digital converter.Keyword: KWH Meter