Sistem pendidikan harus mampu menjamin pemerataan kesempatan pendidikan, peningkatan mutu serta relevansi dan efisiensi manajemen pendidikan. Untuk itu dengan di sahkannya undang-undang no 20 tahun 2003 tentang sistem pendidikan nasional merupakan salah satu upaya pemerintah untuk mencerdaskan kehidupan bangsa.
Buku merupakan edisi kedua yang telah dilengkapi dengan :
1. peraturan pemerintah RI no 19 tahun 2005 tentang standar nasional pendidikan
2. peraturan pemerintah RI no 48 tahun 2005 tentang pengangkatan tenaga honorer penjadi pegawai negeri sipil
3. peraturan menteri pendidikan nasional RI no 11 tahun 2005 tentang buku teks pelajaran