PERANCANGAN TOPOLOGI JARINGAN DENGAN MENGGUNAKAN PROTOKOL ROUTING EIGRP

ISNAL AMANI

Informasi Dasar

111030257
004.6
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

ABSTRAKSI: Pada dasarnya router merupakan alat yang menghubungkan antar dua jaringan atau lebih. Protokol routing menentukan cara router berkomunikasi satu sama lain. Satu-satunya protokol routing yang menggunakan route backup pada prosesnya adalah EIGRP. Selain memaintain tabel routing terbaik, EIGRP juga menyimpan backup terbaik untuk setiap route sehingga setiap kali terjadi kegagalan pada jalur utama, maka EIGRP menawarkan jalur alternatif tanpa menunggu waktu convergence. Dengan Protokol EIGRP pemakaian bandwidth pada setiap link menjadi lebih efektif,

Dari Tugas Akhir ini dapat diketahui pemilihan rute sesuai dengan sifat yang dimiliki EIGRP. Simulasi dilakukan untuk mengetahui peng-update-an rute yang bekerja pada protokol routing EIGRP. Desain topologi menggunakan jenis router dinamik dengan protokol routing EIGRP

Dari hasil simulasi dapat ditunjukkan bahwa router EIGRP melakukan konvergensi secara tepat ketika menghindari looping. EIGRP tidak melakukan perhitungan-perhitungan seperti yang dilakukan oleh protokol link state. Hal ini menjadikan EIGRP tidak membutuhkan desain ekstra, sehingga hanya memerlukan lebih sedikit memori dan proses dibandingkan protokol link state.Kata Kunci : Router, Routing, EIGRP, Routing Dinamis, Looping, Link –StateABSTRACT: In principle, router is a device which enables to connect between two or more network. Routing protocols define how routers communicate with each other. The only routing protocol that uses the backup route is the EIGRP process. In addition to best maintain the routing table, EIGRP also save the best backup for each route so that every time there is a failure on the main path, then the EIGRP offers an alternative route without waiting for convergence time. By Protocol EIGRP bandwidth usage on each link to be more effective
In this final project, it is to be understood the method of choosing the suitable path based on EIGRP characteristic. We simulate the path update process in EIGRP routing protocol. We also design the topology which use the dynamic router involved OSPF routing
From the results of simulation, can be conclude that EIGRP convergence properly when avoid the looping. EIGRP does not perform such calculations performed by the link state protocol. It makes EIGRP does not require extra design, so that only requires less memory and processing than protocol link state.Keyword: Router, Routing, EIGRP, Routing Protocol ,Dynamic Routing, Looping, Link-State

Subjek

Jaringan Multimedia
 

Katalog

PERANCANGAN TOPOLOGI JARINGAN DENGAN MENGGUNAKAN PROTOKOL ROUTING EIGRP
 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

ISNAL AMANI
Perorangan
Sofia Naning Hertiana, Burhanuddin Dirgantara
 

Penerbit

Universitas Telkom
Bandung
2010

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini