Aplikasi Penjualan Berbasis Web pada Koperasi Syari'ah BMT Al-fitrah

PUTRI SAGITA ANGGRAINI

Informasi Dasar

14.06.2803
005.262
Karya Ilmiah - TA (D3) - Reference

Seiring teknologi yang makin berkembang, perusahaan dituntut untuk memiliki sistem Enterprise Resource Planning (ERP) yang baik. Banyaknya kekurangan yang ada pada manusia juga menjadi salah satu faktor pendukung perusahaan harus memiliki sistem yang teintegrasi. Sama halnya dengan proses bisnis yang berjalan pada Koperasi Syari’ah BMT Al-fitrah seperti penjualan. Penerapan sistem informasi penjualan yang baik diharapkan dapat menjadi dasar perusahaan untuk berkembang. Sehingga tidak ada lagi kejadian data hilang atau human error mengingat proses penjualan merupakan proses yang menjadi sumber daya perusahaan dalam memutar roda bisnis. Berdasarkan hal tersebut, maka diusulkan pembangunan sebuah aplikasi yang dapat menangani proses penjualan itu sendiri baik secara kredit atau tunai sesuai dengan kaidah pencatatan, yakni akuntansi.

Subjek

WEB PROGRAMMING
 

Katalog

Aplikasi Penjualan Berbasis Web pada Koperasi Syari'ah BMT Al-fitrah
 
xi, 114p :il ,;29cm
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

PUTRI SAGITA ANGGRAINI
Perorangan
Heriyono Lalu, Junaedi Abdillah
 

Penerbit

Universitas Telkom
Bandung
2014

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini