ANALISIS MOTIVASI PELAKU USAHA KECIL DENGAN PENDEKATAN ECOPRENEURSHIP PADA HYBRID LAUNDRY DIKOTA BANDUNG

Anita Ade Ranggi

Informasi Dasar

14.04.216
658.421
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana motivasi pelaku usaha kecil dengan pendekatan ecoprenenurship pada Hybrid Laundry Bandung sebagai salah satu laundry yang menggunakan sistem ramah lingkungan serta eco-innovation, eco-commitmen dan eco-oppurtunity yang diterapkan pada kegiatan bisnis Hybris Laundry Bandung. Penelitian ini menggunakan pendekatan ilmu ecoprenenurship. Metode penelitian menggunakan metode kualitatif dengan menampilkan fakta-fakta yang sesuai yang terjadi di lapangan tanpa memanipulasi kondisi yang sebenarnya terjadi. Jenis penelitian ini adalah deskriptif kualitatif. Pengumpulan data dilakukan dengan metode wawancara, observasi, serta analisis terhadap dokumen-dokumen terkait sebagai data sekunder penelitian. ????Hasil penelitian menunjukkan bahwa motivasi pelaku usaha kecil dengan pendekatan ecoprenenurship di Hybrid Laundry Bandung sudah diterapkan pada owner Hybrid Laundry Bandung, dan hal tersebut masih diiupayakan agar motivasi ecoprenenurship tersebut terdapat juga pada diri masing-masing karyawan Hybrid Laundry Bandung. Eco-innovation, Eco-commitment dan Eco-oppurtunity yang diterapkan pada kegiatan bisnis Hybrid Laundry Bandung juga dirancang untuk memenuhi perannya dalam menjalankan bisnis kaundry ramah lingkungan tersebut agar tujuan perusahaan dapat tercapai. Jadi kegiatan yang dilakuakan dalam Hybrid Laundry Bandung tidak hanya spesifik pada bidang entrepreneurship saja, namun sudah menggunakan pendekatan ecoprenenurship pada keseluruhan kegiatan. Kondisi ini merupakan suatu peluang dari ketidaktahuan pasar akan preferensi konsumen terhadap produk yang ramah lingkungan. Faktor-faktor yang mendorong motivasi pelaku usaha kecil dengan pendekatan ecoprenenurship terbagi menjadi lima, yaitu faktor green values, gap in the market, being their own boss, making a living dan passion.

Kata kunci : Motivasi Ecoprenenurship, Eco-Innovation, Eco-Commitment, Eco-Oppurtunity.

Subjek

ENTREPRENEURSHIP
 

Katalog

ANALISIS MOTIVASI PELAKU USAHA KECIL DENGAN PENDEKATAN ECOPRENEURSHIP PADA HYBRID LAUNDRY DIKOTA BANDUNG
 
var.p.: pdf file.; daftar pustaka + lam.
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

Anita Ade Ranggi
Perorangan
Ratna L Nugroho
 

Penerbit

Universitas Telkom, S1 Manajemen Bisnis Telekomunikasi dan Informatika
Bandung
2014

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini