PENGARUH REGULASI INDUSTRI, ALIANSI STRATEGIS, DAN PERSAINGAN PASAR TERHADAP PERSEPSI KINERJA PERUSAHAAN (STUDI KASUS PADA PERUSAHAAN-PERUSAHAAN SWASTA SEKTOR KONSTRUKSI DI BALIKPAPAN) - Dalam bentuk buku karya ilmiah

ANDREW PRADANA PUTRA

Informasi Dasar

14 kali
25.05.177
000
Karya Ilmiah - Thesis (S2) - Reference

Pemerintah telah menetapkan proyek-royek yang masuk kategori Proyek Strategis Nasional tujuannya untuk memenuhi kebutuhan dasar dan meningkatkan kesejahteraan masyarakat. Tata kelola yang buruk menghambat BUMN berkolaborasi efektif dengan perusahaan swasta di sektor konstruksi Balikpapan, terutama melalui kesenjangan kapabilitas, sumber daya, dan politisasi yang mempengaruhi regulasi industri, persaingan pasar, dan aliansi strategis. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana pengaruh regulasi industri, aliansi strategis, dan persaingan pasar terhadap persepsi kinerja perusahaan pada perusahaan-perusahaan swasta di sektor konstruk di Balikapapan.
Penelitian ini menggunakan metode survei untuk mengumpulkan data dengan menggunakan kuesioner. Pengambilan sampel dilakukan dengan metode non-probability dengan pendekatan purposive sampling. Sampel dalam penelitian ini berjumlah 31 responden yang merupakan representatif perusahaan atau direksi atau top manajerial perusahaan swasta di Kota Balikpapan yang beraliansi dengan perusahaan swasta lain ketika berpartisipasi di PSN. Penelitian ini menggunakan SEM-PLS dengan alat bantu aplikasi SmartPLS 3.0.
Berdasarkan hasil penelitian ini dan pembahasan yang telah dilakukan maka disimpulkan bahwa regulasi industri, aliansi strategis, dan persaingan pasar memiliki pengaruh yang signifikan terhadap persepsi kinerja perusahaan swasta sektor konstruksi Balikpapan. Hasil penelitian ini menjadi sumber yang dapat digunakan dalam penelitian strategi bisnis perusahaan. Penelitian ini juga diharapkan dapat dijadikan pedoman bagi para internal perusahaan dalam meningkatkan srategi bisnis pada perusahaan.
 

Subjek

BUSINESS STRATEGY
 

Katalog

PENGARUH REGULASI INDUSTRI, ALIANSI STRATEGIS, DAN PERSAINGAN PASAR TERHADAP PERSEPSI KINERJA PERUSAHAAN (STUDI KASUS PADA PERUSAHAAN-PERUSAHAAN SWASTA SEKTOR KONSTRUKSI DI BALIKPAPAN) - Dalam bentuk buku karya ilmiah
 
xi, 112p.: il,; pdf file
 

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

ANDREW PRADANA PUTRA
Perorangan
Dodie Tricahyono, Muhammad Awaluddin
 

Penerbit

Universitas Telkom, S2 Manajemen PJJ
Bandung
2025

Koleksi

Kompetensi

  • ELI1A3 - MANAJEMEN OPERASI
  • ELI1O2 - MANAJEMEN PENGETAHUAN DAN PEMBELAJARAN ORGANISASIONAL
  • ELI1F3 - MANAJEMEN STRATEGI DAN EKOSISTEM BISNIS
  • ELI2H6 - TESIS

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini