SENSOR KEAMANAN CERDAS DENGAN MODUL LASER NODEMCU ESP8266 DAN NOTIFIKASI TELEGRAM

Oliestha Chaya Baihaqi

Informasi Dasar

281 kali
25.09.051
004
Artikel - Restricted Use
Tel-U Gedung Manterawu Lantai 5 : Rak 1
Tel-U Purwokerto : Rak 1

Penelitian ini mendalami tentang pembuatan alat yang bertujuan untuk

pengurangan kasus pencurian yang semakin meningkat di minimarket atau toko- toko di Indonesia. Dalam menangani masalah ini, pada penelitian ini memiliki

tujuan utama untuk mengembangkan sistem keamanan cerdas yang inovatif menggunakan NodeMCU ESP8266, LDR Sensor modul, laser modul, dan buzzer. LDR sensor modul dan laser module berperan penting dalam sistem ini. LDR sensor module berfungsi menerima pancaran Cahaya dari pancaran sinar yang dikeluarkan oleh laser modul, dan akan memberikan respons ketika sinar laser terhalang oleh suatu objek. Sistem ini dirancang sebagai mekanisme peringatan dini dengan mengaktifkan buzzer ketika LDR senor module tidak menerima sinar dari laser module yang menandakan ada objek yang menghalangi cahaya atau sinar laser. Ketidakadaan sinar ini berfungsi sebagai pemicu bunyi alarm dari buzzer .Selain itu, sistem ini memiliki kemampuan untuk mengirimkan notifikasi secara langsung melalui Telegram. Penggunaan bot Telegram yang disebut "botfather" yang telah diprogram terlebih dahulu yang digabungkan atau dimasukkan pada kode program dalam nodemcu di Arduino IDE yang nantinya dengan terhubungnya botfather ini dapat memberikan peringatan “PERINGATAN !!!” melalui pesan kepada akun telegram di perangkat pemilik. Dengan demikian, hasil penelitian ini memberikan hasil system keamanan yang dimana akan memberikan peringatan buzzer dan pesan telegram yang hanya memakan waktu delay 0,5 detik saat sensor LDR tidak menerima cahaya dari laser ky-008, yang dimana besar tegangan di LDR sebesar 2.94V dan akan kembali lagi ke 0V saat LDR menerima cahaya lagi dari laser KY- 008

Kata Kunci: Botfather, Buzzer, Laser Modul, LDR Sensor Modul, Nodemcu ESP8266, Pencurian.

Subjek

KEAMANAN
 

Katalog

SENSOR KEAMANAN CERDAS DENGAN MODUL LASER NODEMCU ESP8266 DAN NOTIFIKASI TELEGRAM
 
 
 

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

Oliestha Chaya Baihaqi
Perorangan
Fikra Titan Syifa, S.T., M.Eng.
 

Penerbit

Institut Teknologi Telkom Purwokerto
Purwokerto
2024

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini