Buku Chart Logistik Indonesia merupakan kumpulan dari artikel populer yang selama ini dimuat dalam media online seperti Maritim News Samuderanesia Kompasiana serta Academia dari tahun 2016 sampai dengan 2022 Berbagai artikel populer tersebut membahas mengenai pelaksanaan manajemen logistik dan supply chain management khususnya dari sisi area pelayaran dan kepelabuhanan.