ANALISIS VERTICAL HANDOVER UNTUK UNMANNED AERIAL VEHICLE (UAV) PADA JARINGAN 6G

MAULANA ALFAFA

Informasi Dasar

13 kali
24.79.008
001
001 - Knowledge, history, description, critical appraisal of intellectual activity in general, discussion of ideas from many fields
1

Pada jaman sekarang, sistem internet menjadi kebutuhan sehari-hari, bisa dilihat setiap waktu setiap saat banyak sekali manusia yang tidak terlepas dari gadget yang terhubung diinternet baik dijalan, dikantor, dikamar mandi, tempat tidur, bahkan berkendara memerlukan yang namanya jaringan internet. Dengan teknologi yang semakin canggih, mulai dari perubahan alat elektronik yang bernama Unmanned Aerial Vehicle (UAV) yang dapat digunakan serba bisa terutama diudara yang biasanya kerap digunakan untuk broadcasting, foto, bahkan sekarang dapat digunakan untuk access point sebagai penyebaran internet agar lebih fleksibel. Jaringan internet yang semakin hari mengalami peningkatan dari mulai 4G sampai sekarang yang akan datang adalah 6G dengan kecepatan dan efisiensi yang lebih baik untuk dapat digunakan dalam menunjang urusan sehari-hari. Dengan penggabungan antara drone dan juga jaringan internet yang terkini maka dapat digunakan juga teknik handover yang bisa memindahkan data/jaringan dari satu device ke device lain agar lebih mudah dan cepat. Pada permasalahan ini untuk jaringan internet seluler maupun wifi memerlukan konesi yang dituntut untuk serba cepat apalagi saat berkendara ataupun sedang berada pada area yang luas dan susah dijangkau, dikarenakan hal tersebut maka serah terima antara jaringan A ke pada jaringan B harus serba cepat agar kita sebagai user atau pengguna tidak ketinggalan moment-moment penting yang diinginkan, maka dengan adanya Vertical Handover membuat perpindahan jaringan lebih mulus dan stabil. Dari perancangan simulasi menggunakan Omnet++ yang telah dilakukan mendapatkan hasil kualitas jaringan saat melakukan handover berupa Packetloss yang paling baik terdapat pada resolusi FHD dengan nilai rata-rata 0.3137%, Delay mendapatkan nilai terbaik pada 8k dengan rata-rata nilai 0.0409ms, dan throughput yand paling stabil ada pada 8k dengan nilai rata-rata 53.69Mbps.

Kata Kunci : Handover , Jaringan 6G, Omnet++, UAV, Vertical Handover

Subjek

TEKNIK TELEKOMUNIKASI
TA,

Katalog

ANALISIS VERTICAL HANDOVER UNTUK UNMANNED AERIAL VEHICLE (UAV) PADA JARINGAN 6G
TA/FTEIC.01.2023/75 ALF a
57
INDONESIA

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 1.000
Ya

Pengarang

MAULANA ALFAFA
Perorangan
Nilla Rachmaningrum, S.T., M.T.., Hamzah Ulinuha Mustakim, S.T., M.T.,
INDONESIA

Penerbit

TEL-U Surabaya
SURABAYA
2023

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini