Sistem Monitoring Kualitas Air Menggunakan Sensor Turbidity dan Sensor Suhu Air Berbasis IoT

Aqila Rana Naufal

Informasi Dasar

26 kali
24.04.1225
001
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Kebutuhan air bersih pada industri perkapalan dunia semakin meningkat seiring dengan pesatnya perkembangan industri perkapalan di Indonesia. Industri perkapalan memberikan dampak yang signifikan sebagai bagian dari industri global yang terkait dengan sektor air bersih di kapal. Penyediaan air bersih pada kapal ferry KMP Kirana VII sangat penting karena merupakan sumber air bersih untuk kebutuhan air bersih awak kapal dan penumpang di kapal pada saat kapal sedang berlayar. Pada penelitian ini dibuat sistem yang dapat memonitoring kualitas dan suhu air. Berdasarkan permasalahan tersebut, penelitian ini menyajikan alat monitoring kualitas air kapal berbasis Internet of Think (IoT) . Pada sistem ini digunakan sensor turbidity, pH, dan sensor suhu air kemudian di transmisikan ke mikrokontroler ESP 32 yang memiliki WiFi sehingga dapat diimplementasikan ke dalam IoT sehingga informasi data dapat dimonitor dari mana saja dan kapan saja. Hasil pengujian kualitas air yang meliputi kekeruhan, suhu, dan pH di KMP Kirana VII menunjukkan bahwa kualitas air di KMP Kirana VII mendapatkan nilai NTU (Nephelometric Turbidity Unit) sebesar 1,55 NTU (Nephelometric Turbidity Unit) menandakan bahwa air yang digunakan didalam kapal tidak keruh. Nilai suhu yang didapatkan dengan rata rata 28.68°C menandakan bahwa suhu air yang digunakan sesuai dengan standar peraturan Menteri Kesehatan No 492/MENKES/PER/IV/2010. Nilai pH yang didapatkan 6.95 menandakan bahwa air yang digunakan didalam kapal bersifat netral.

Kata Kunci: kualitas air, IoT, esp32, sensor turbidity, sensor ds18b20, pH

Subjek

Teknik Komputer
TA,

Katalog

Sistem Monitoring Kualitas Air Menggunakan Sensor Turbidity dan Sensor Suhu Air Berbasis IoT
TA/FTEIC.03.2023/26 NAU s
38
indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 1.000
Tidak

Pengarang

Aqila Rana Naufal
Perorangan
Nanda Iryani, S.T., M.T., u Aulia Rahma Annisa, S.ST., M.T.
 

Penerbit

Tel-U Surabaya
Surabaya
2023

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini