Manajemen Pariwisata (Sebuah Tinjauan Teori dan Praktis)

Elida Mahriani et al

Informasi Dasar

90 kali
24.21.523
338.479 1
Buku - Elektronik (E-Book)
Tel-U Gedung Manterawu Lantai 5 : Rak 8b
Tel-U Purwokerto : Rak 4

Pariwisata sangat berkaitan dengan proses pembangunan. Pemerintah bahkan banyak memberikan perhatiannya karena sumbangan yang sudah diberikan dan potensialnya dalam mewujudkan masyarakat yang lebih makmur dan adil.

Tumbuhnya kepariwisataan di Indonesia dikarenakan memiliki nilai ekonomi yang menguntungkan dan prospektif. Selain itu pariwisata juga dapat menciptakan kesempatan bekerja dan berusaha, menumbuhkan kebudayaan dan kesenian serta mengasah rasa cinta pada tanah air.

Buku ini mengulas berbagai jenis bisnis pariwisata secara konseptual dan praktis, serta implementasinya di masyarakat. Diharapkan para pembaca baik dari kalangan mahasiswa, akademisi maupun masyarakat akan bertambah cakrawalanya dan tertarik pada usaha yang sedang mengglobal ini. Hadirnya buku ini juga untuk mengisi kebutuhan literatur di bidang kepariwisataan yang masih terbatas jumlahnya.

Keberagaman latar belakang penulis dalam buku ini memberikan nilai lebih, baik dari sudut pandang kajian maupun kasus dan pengalaman praktis yang dibagikan kepada pembaca.

Subjek

TOURISM MANAGEMENT
 

Katalog

Manajemen Pariwisata (Sebuah Tinjauan Teori dan Praktis)
978-623-6608-07-4
456p.: il.; 2,8MB.; .pdf
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

Elida Mahriani et al
Perorangan
 
 

Penerbit

Widina Media Utama
Bandung
2020

Koleksi

Kompetensi

  • UWJXF2 - KEWIRAUSAHAAN
  • ERJ2F3 - MANAJEMEN JASA REKREASI DAN HOSPITALITY

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini