Penerapan Internet of Things (IoT) Pada Monitoring Budidaya Lebah

RADZIS ARAAF JAYA JAMALUDIN

Informasi Dasar

116 kali
23.04.5769
006.3
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Lebah merupakan salah satu jenis serangga social yang mendiami koloni, lebah memiliki manfaat dalam kehidupan manusia, seperti menyuburkan tanaman dan produksi madu yang dapat dikonsumsi karena nilai gizinya yang tinggi. Dalam peternakan lebah modern ada beberapa hal yang perlu diperhatikan, salah satunya yaitu suhu dan kelembapan udara yang mampu mengaruhi kehidupan lebah. Sebagian besar peternakan lebah saat ini masih melakukan kunjungan rutin untuk memantau kondisi rumah lebah, pemeriksaan fisik dapat mempengaruhi umur lebah dan mengakibatkan setres serta produktivitas lebah terganggu.
Penelitian yang dilakukan pada Tugas Akhir ini dibuat suatu sistem IoT yang terdiri dari dua bagian penyusun sistem, yaitu hardware dengan sensor suhu, kelembapan, berat kandang dan kebisingan. Kemudian software dengan web server yang berisi hasil pembacaan sensor yang disajikan dalam bentuk grafik dan nilai sehingga memudahkan pembacaan hasil monitoring.
Penelitian ini dilakukan dengan mengimplementasikan logika fuzzy, sehingga diharapkan parameter keberhasilan berupa terealisasikannya aplikasi web yang terhubung dengan hardware dapat membantu peternak budidaya lebah dalam melakukan monitoring jarak jauh.
Kata Kunci: IoT, Logika Fuzzy, DHT11, Lebah, Suhu, Kelembapan, Kebisingan

Subjek

INTERNET OF THINGS
 

Katalog

Penerapan Internet of Things (IoT) Pada Monitoring Budidaya Lebah
 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

RADZIS ARAAF JAYA JAMALUDIN
Perorangan
Casi Setianingsih, Randy Erfa Saputra
 

Penerbit

Universitas Telkom, S1 Teknik Komputer
Bandung
2023

Koleksi

Kompetensi

  • TUI4B4 - TUGAS AKHIR

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini