Pengenalan Algoritma Pemrograman dalam Bahasa Go dan Python

Prasti Eko Yunanto, at all

Informasi Dasar

384 kali
23.01.1082
005.133
Buku - Circulation (Dapat Dipinjam)
2

Algoritma adalah urutan instruksi yang dapat digunakan untuk menyelesaikan suatu persoalan. Dalam kehidupan sehari-hari secara tidak sadar kita telah menggunakan algoritma untuk menyelesaikan persoalan. Begitu pula untuk persoalan komputasi. Solusi untuk persoalan yang melibatkan komputer sebagai alat bantunya sangat memerlukan algoritma.

Algoritma dapat dinyatakan dalam bentuk deskripsi kata-kata atau diagram alir. Untuk persoalan yang lebih rumit diperlukan suatu notasi algoritma (pseudocode). Dengan menggunakan pseudocode, langkah-langkah penyelesaian masalah menjadi lebih jelas sehingga dapat dituangkan menjadi program dengan menggunakan Bahasa Pemrograman.

Dalam buku ini dijelaskan banyak konsep dasar mengenai pembuatan algoritma dan pemrograman. Pembaca dituntun mulai dari definisi dan penggunaan variabel, konstanta, komentar, pointer, tipe data, assignment, input/output, serta operasi dasar, hingga struktur runtunan (sequential), percabangan, perulangan, subprogram, tipe bentukan, dan array.

Dengan memahami konsep dasar di atas, kita dapat membuat beberapa algoritma seperti pencarian dan pengurutan data. Lalu, bagaimana implementasinya menjadi sebuah program? Dalam buku ini, pembaca dapat mengikuti puluhan penjelasan soal-soal dengan menggunakan pseudocode, Bahasa Go, dan Python. Selamat membaca.

Subjek

SPECIAL PROGRAMMING
PHYTON,

Katalog

Pengenalan Algoritma Pemrograman dalam Bahasa Go dan Python
978-623-6484-43-2
300p.: ill.; 24 cm
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 1.000
Ya

Pengarang

Prasti Eko Yunanto, at all
Perorangan
 
 

Penerbit

Tel-U Press
Bandung
2023

Koleksi

Kompetensi

  • DDK1KAB4 - ALGORITMA DAN PEMROGRAMAN KOMPUTER
  • CII1F4 - ALGORITMA PEMROGRAMAN
  • CII1F4 - ALGORITMA PEMROGRAMAN
  • CII1F4 - ALGORITMA PEMROGRAMAN
  • CPI1F4 - ALGORITMA PEMROGRAMAN
  • CII-1F4 - ALGORITMA PEMROGRAMAN
  • CII1F4 - ALGORITMA PEMROGRAMAN
  • CII1F4 - Algoritma Pemrograman

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini