Geostrategi dan Intelijen Ekonomi

Salman Munthe, Muhammad Iqbal

Informasi Dasar

92 kali
23.01.641
330
Buku - Circulation (Dapat Dipinjam)
7b

Buku ini memberikan uraian yang terstruktur dan sistematik mengenai Geostrategi dan Intelijen Ekonomi dan sudut pandang yang baik. Buku ini sangat menarik jika dibaca dan diaplikasikan karena kemakmuran dengan kekuatan Alam (Geo) untuk kepentingan ekonomi dan social dengan menerapkan strategi – strategi bernegara merupakan cita-cita dan tujuan melalui proses pembangunan yang terukur dan tercipta.

Tidak ada ilmu baru yang di ungkap dalam buku ini. Kita masih menggunakan ilmu yang lama, tetapi dengan cara pandang yang baru dan sedikit modrenisasi. Mari kita kupas rahasia bagaimana negara dapat survive dan growth dalam kondisi apapun yg tidak pernah terpikirkan sebelumnya. Dengan begitu teman teman sekalian mendapatkan gambaran cara baru dan cara terbaik dalam bernegara.

Teman Teman Sekalian, bersama buku ini kita akan memulai keberanian kita. Bukan hanya membangun ekonomi keluarga, tetapi juga membangun ekonomi bangsa dengan konsep “The New Normal From GeoEkonomi”. Saya sebagai salah satu penulis ingin mencoba berbagi bayak hal yang berani, yang baru dan semoga dapat menjadi pembelajaran yang baru bagai teman teman tentang pentingnya memahami geopolitik, geostrategic, dan geoekonomi. Semua kita lakukan untuk Indonesia.

Selamat anda sudah melangkah lebih maju dari anda yang sebelumnya!

Subjek

ECONOMIC
 

Katalog

Geostrategi dan Intelijen Ekonomi
978-623-6913-24-6
x, 219p.: ill.; 23 cm
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 1.000
Ya

Pengarang

Salman Munthe, Muhammad Iqbal
Perorangan
 
 

Penerbit

Gosyen Publishing
Yogyakarta
2023

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini