ABSTRAK Minuman coklat sekarang banyak dijual di pasaran dari mulai minuman coklat barbagai rasa sampai minuman dengan rasa cokelat original. Tetapi banyak peminat dari minuman cokelat tidak menemukan minuman dengan harga yang terjangkau. Sehingga banyak peminatnya yang masih minum minuman yang harganya kurang terjangkau dan membuat kantong kering karena harganya. Disini UMKM Pondok Cokelat Hatta memiliki permasalahan yaitu banyak anak muda yang mengetahui minuman ini hanya dari mulut ke mulut saja tidak dari sosial media karena kurangnya promosi yang memerlukan strategi kreatif, Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kualitatif dengan wawancara, observasi, kuisioner, dan studi Pustaka. Dan untuk hasil akhir akan dilakukan perancangan konten di media sosial Pondok Hatta yang akan berisi konten promosi giveaway untuk lewat sosial media untuk menarik lebih banyak anak muda mengetahui minuman coklat Pondok Cokelat Hatta. Kata Kunci : Minuman Coklat, Promosi, Giveaway, UMKM ABSTRACT Chocolate drinks are now widely sold in the market, from chocolate drinks with various flavors until drinks with original chocolate flavors. But many aficionados of chocolate drinks didn?t find drinks at affordable prices. So that many devotees still drink beverages which the price are not affordable and make their pockets destitute because of the price. Here the Pondok Cokelat Hatta MSME has problems,in many young people choose this drink only by mouth to mouth, not from social media because of a lack of promotion that requires a creative strategy. The method used in this study is a qualitative method with interviews, observations, questionnaires, and library studies. And for the final result, content design will be carried out on Pondok Hatta social media which will contain giveaway promotional content via social media to attract more young people to know about Pondok Coklat Hatta drink. Keywords: Chocolate Drink, Promotion, Giveaway, MSME