POLA KOMUNIKASI KELUARGA DALAM MEMBENTUK KESEHATAN MENTAL GEN Z DI MASA PANDEMI COVID-19 - Dalam bentuk buku karya ilmiah

TIARA AZZANI

Informasi Dasar

317 kali
23.04.1977
646.78
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Komunikasi keluarga adalah komunikasi yang terjadi dalam sebuah keluarga yang dimana merupakan cara seorang anggota keluarga untuk berinteraksi dan berkomunikasi dengan anggota lainnya, sekaligus sebagai wadah dalam membentuk dan mengembangkan nilai-nilai yang dibutuhkan sebagai pegangan hidup. Selain itu, pola komunikasi serta peran keluarga terutama orang tua, menjadi sangat penting bagi menjaga kesehatan mental generasi z terutama pada pandemi covid-19. Pandemi Covid-19 dengan transmisi penularan yang masif dan tingkat kematian yang tinggi menyebabkan masalah yang mengarah pada gangguan mental. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif fenomenologi dengan melakukan wawancara kepada informan yang telah ditentukan. Hasil penelitian ini berdasarkan pola komunikasi dari pendekatan orientasi percakapan dan orientasi konformitas yang memiliki empat tipe pola komunikasi. Hasil penelitian ini menujukkan bahwa adanya keterbukaan dalam anggota keluarga, kualitas komunikasi, pemahaman terjadinya konflik dan menumbuhkan sikap saling percaya dalam keluarga.

Kata Kunci : Komunikasi Keluarga, Kesehatan Mental, Pandemi Covid-19

Subjek

KOMUNIKASI
Family Relationships,

Katalog

POLA KOMUNIKASI KELUARGA DALAM MEMBENTUK KESEHATAN MENTAL GEN Z DI MASA PANDEMI COVID-19 - Dalam bentuk buku karya ilmiah
 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

TIARA AZZANI
Perorangan
Arie Prasetio
 

Penerbit

Universitas Telkom, S1 Ilmu Komunikasi
Bandung
2023

Koleksi

Kompetensi

  • KII4E4 - KOMUNIKASI KELUARGA

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini