PENGARUH PENGGUNAAN INSTAGRAM TERHADAP CONTROL DIRI MAHASISWA TELKOM UNIVERSITY

RAKA ASMORO PUTRO

Informasi Dasar

74 kali
23.04.1956
302.23
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

ABSTRAK

 

Remaja mengakses internet dan media sosial adalah untuk memudahkan segala aktivitas dalam kehidupannya. banyak pengunan internet meliputi sarana pencarian data informasi, sarana hiburan melalui game online, sarana komunikasi melalui media sosial, termasuk untuk keperluan komersil dan belanja, banyak di antaranya menggunakan media sosial untuk melihat aktivitas teman, kerabat, keluarga dan relasi lainnya seperti yang dimana dilakukan remaja saat mengakses instagram. Jaringan sosial media instagram dikatakan oleh Atmoko (2012) adalah aplikasi dari smartphone yang dimana digunakan untuk media sosial dan memiliki kegunaan atau fitur yang dimana hampir sama seperti medsos lainnya, dan terdapat perbedaan yaitu pada user dapat berbagi informasi dengan cara membagikan foto dengan pada user lain, dan pada instagram ini memiliki fitur yang dimana foto akan dapat terlihat lebih cantik dan indah dikarenakan terdapat editor didalamnya. Dilansir melalui portal berita Sindo News (2022), instagram menghadapi tuntutan hukum dikarenakan hal ini dapat dinilai telah memberikan gangguan kesehatan bagi para remaja terleih lagi kesehatan mental, dan menurut tuntutan terkait, jejaring sosial instagaram ini sangat dinilai dalam melakukan dorongan diet dan olahraga ekstrim dikarenakan model foto diinstagram sangat langsing-langsing. Konten ini juga disebut memberikan dorongan kepada wanita dalam mencoba hal suicide dan dirawat pada rumah sakit sekian kali, hal tersebut menggambarkan adanya fenomena terkait banyak pengunan media sosial yang dimana berkaitan dengan kontrol diri remaja yang dimana menjadi dampak negatifnya.

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Penggunaan Media Sosial Instagram Terhadap Self Control Remaja. Penelitian ini termasuk penelitian asosiatif kausal dengan menggunakan pendekatan kuantitatif. Sampel dalam penelitian sebanyak 413 responden. Teknik sampel yang digunakan incidental sampling sehingga diperoleh sampel sebanyak 413 responden. Data dikumpulkan dengan kuesioner yang telah diuji validitas dan reliabilitasnya. Teknik analisis data yang digunakan adalah regresi sederhana. Hasil dari penelitian ini yaitu berdasarkan output SPSS nilai t hitung variabel Penggunaan Media Sosial (X) adalah sebesar 11.572 > t tabel 2.249. maka dapat disimpulkan bahwa hipotesis pertama diterima dan Hipotesis kedua ditolak. Artinya terdapat pengaruh Penggunaan Media Sosial (X) terhadap Self Control (Y).

Kata kunci: Penggunaan, Media, Sosial, Instagram, Kontrol, Diri, Remaja

ABSTRACT

 

Teenagers access the internet and social media to facilitate all activities in their lives. many uses of the internet include a means of searching for information data, a means of entertainment through online games, a means of communication through social media, including for commercial and shopping purposes, many of which use social media to see the activities of friends, relatives, family and other relations as is done by teenagers. when accessing instagram. The Instagram social media network is said by Atmoko (2012) to be an application from a smartphone which is used for social media and has uses or features which are almost the same as other social media, and there is a difference, namely that users can share information by sharing photos with other users. , and on Instagram it has a feature where photos will be able to look prettier and more beautiful because there is an editor in it. Reported through the news portal Sindo News (2022), Instagram is facing lawsuits because this can be considered to have provided health problems for teenagers, especially mental health, and according to related claims, this Instagram social network is highly valued in encouraging diets and extreme sports because Instagram photo models are very slim. This content is also said to encourage women to try suicide and be hospitalized several times, this illustrates the existence of a phenomenon related to the large use of social media which is related to adolescent self-control which has a negative impact.

This study aims to determine the effect of using Instagram social media on adolescent self-control. This research includes causal associative research using a quantitative approach. The sample in this research is 413 respondents. The sample technique used is incidental sampling so that a sample of 413 respondents is obtained. Data was collected using a questionnaire that had been tested for validity and reliability. The data analysis technique used is simple regression. The results of this study are based on the output of SPSS, the t value of the variable Use of Social Media (X) is 11.572 > t table 2.249. it can be concluded that the first hypothesis is accepted and the second hypothesis is rejected. This means that there is an influence on the use of social media (X) on self control (Y).

 

Keyword : Usage, Media, Social, Instagram, Self, Control, Youth

Subjek

SOCIAL MEDIA
MEDIA STUDY,

Katalog

PENGARUH PENGGUNAAN INSTAGRAM TERHADAP CONTROL DIRI MAHASISWA TELKOM UNIVERSITY
 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

RAKA ASMORO PUTRO
Perorangan
Maylanny Christin
 

Penerbit

Universitas Telkom, S1 Ilmu Komunikasi
Bandung
2023

Koleksi

Kompetensi

  • KII3F3 - PENGGUNAAN MEDIA SOSIAL

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini