SYSTEM MONITORING SERVER BERBASIS SMS OTOMATIS DAN AUTO REPLY

Julianto Manahan

Informasi Dasar

ITTJ.6070024.632
004.6
Karya Ilmiah - TA (D3) - Reference

Kebutuhan manusia terhadap informasi menuntut semua aspek teknologi untuk berkembang dan selalu mengedepankan sistem yang aman, nyaman, efektif, dan efisien. Selain itu, teknologi yang diperlukan saat ini adalah teknologi yang realtime dan dapat diakses oleh siapa saja, kapan saja, dan dimana saja. Hal tersebut menimbulkan sebuah gagasan untuk memanfaatkan teknologi informasi dan komunikasi agar mempermudah pekerjaan administrator jaringan dalam memantau keadaan servernya.

Pemanfaatan teknologi informasi dan komunikasi yang diintegrasikan dengan aplikasi SMS Gateway diharapkan dapat membuat suatu sistem monitoring server yang dapat memberikan informasi terbaru mengenai kondisi servernya kapan saja dan dimana saja melalui sebuah pesan singkat atau SMS secara otomatis, sehingga jika server mengalami kepadatan trafik, maka akan langsung memberikan pemberitahuan melalui SMS kepada administrator. Dengan sistem seperti ini diharapkan dapat membantu para admin jaringan untuk memantau keadaan servernya.

Subjek

#N/A
 

Katalog

SYSTEM MONITORING SERVER BERBASIS SMS OTOMATIS DAN AUTO REPLY
 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

Julianto Manahan
Perorangan
- Suyatno
 

Penerbit

Institut Teknologi Telkom Jakarta
Jakarta
2012

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini