PROTOTIPE KOMTROL PORTAL PARKIR BERBASIS ARDUINO DENGAN KOMUNIKASI MELALUI LASER DAN INFRARED

Yusup Wahyu Adi

Informasi Dasar

78 kali
ITTJ.15160142.421
004
Karya Ilmiah - TA (D3) - Reference

Apartemen adalah salah satu hunian berdesain rumah susun namun telah dilengkapi dengan berbagai fasilitas dan pelayanan mewah, ekonomis dan praktis yang dapat menunjang kemudahan hidup. Tempat parkir adalah salah satu bagian penting dalam apartemen, mengingat hampir seluruh penghuni apartemen memiliki kendaraan pribadi khususnya mobil. Untuk menjaga keamanan dan kenyamanan penghuni apartemen, pihak pengelola apartemen dituntut untuk memberikan desain yang terbaik, baik dalam tata ruang maupun teknologi untuk layanan parkir. Tempat parkir dalam suatu apartemen biasanya berada di bagian basement, dan untuk loading dock berada di basement dimana posisi portal dengan petugas berjauhan. Untuk mempermudah dan efisiensi waktu serta tenaga kerja, peneliti merancang prototitpe kontrol portal parkir berbasis arduino dengan komunikasi melalaui laser dan infrared. Hasil pengujian secara implementasi menemukan formula baru dalam dunia parkir yaitu, ketika push button di tekan sinar laser mengerim inputan ke sensor penerima laser, buzzer berbunyi untuk menjalakan motor servo untuk membuka portal dan infrared mendeteksi kendaran. Jika sudah melawati sensor infrared maka portal menutup. Saat ini teknologi sudah semakin canggih, jadi petugas parkir tidak harus menghampiri ke besment, cukup menekan push button yang berada di pos. Dimana tombol dapat mengirim sinyal kepada portal yang telah dilengkapi dengan wireless optical.

Subjek

#N/A
 

Katalog

PROTOTIPE KOMTROL PORTAL PARKIR BERBASIS ARDUINO DENGAN KOMUNIKASI MELALUI LASER DAN INFRARED
 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

Yusup Wahyu Adi
Perorangan
- Suyatno
 

Penerbit

Institut Teknologi Telkom Jakarta
Jakarta
2019

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini