DESAIN BATERAI SESUAI DIMENSI RANGKA MOTOR LISTRIK DENGAN MEMPERHATIKAN FAKTOR KEAMANAN

DAFFA HANIF DARMAWAN

Informasi Dasar

98 kali
23.06.143
621.815
Karya Ilmiah - TA (D3) - Reference

Motor listrik adalah salah satu jenis mesin konversi yang mengubah energi listrik menjadi energi mekanik. Baterai merupakan media penyimpanan energi listrik dalam bentuk energi kimia yang dapat dikonversikan menjadi daya. Pada penelitian ini baterai yang digunakan adalah baterai lithium ion. Baterai lithium ion sangat sensitif terhadap temperatur. Kendala yang dialami paket baterai adalah manajemen termal karena berpengaruh terhadap faktor umur pakai dan keamanan. Kendala yang melatarbelakangi penelitian ini adalah konstruksi baterai yang cenderung tidak sesuai dengan konstruksi motor sehingga dilakukan rekontruksi. Rekonstruksi baterai lithium ion yang dilakukan adalah merekayasa susunan baterai secara paralel dan seri. Setiap susunan dihitung perolehan tegangan dan arus agar mendapat nilai yang paling maksimum, tetapi setiap kontruksi baterai punya kelebihan dan kekurangan. Kekurangannya adalah adanya dissipasi daya berupa panas. Baterai disusun sedemikian hingga kemudian diukur suhunya menggunakan sensor suhu DS18B20, kemudian mikrokontroller arduino UNO sehingga diperoleh hasil pengukuran yang ditampilkan pada LCD. Berdasarkan beberapa kali percobaan suhu maksimum sebesar 32.5°C. Kata Kunci: Baterai lithium ion, LCD, motor listrik, rekonstruksi, sensor DS18B20

Subjek

Embedded computer systems-design
 

Katalog

DESAIN BATERAI SESUAI DIMENSI RANGKA MOTOR LISTRIK DENGAN MEMPERHATIKAN FAKTOR KEAMANAN
 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

DAFFA HANIF DARMAWAN
Perorangan
Nina Hendrarini
 

Penerbit

Universitas Telkom-D3 Teknologi Komputer
Bandung
2023

Koleksi

Kompetensi

  • VKI3B4 - PROYEK AKHIR

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini