Pembuatan Aplikasi Pengelolaan Bahan Ajar dan Ulangan Harian Berbasis Web Pada SDN Citimun 2 Dengan Menggunakan Metode RAD (Rapid Application Development)

MUHAMAD NURIHSAN

Informasi Dasar

22.04.1081
006.76
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Abstrak

Dengan seiringnya perkembangan zaman segala sesuatu pun berdasar dengan teknologi yang dapat membantu dan mempermudah manusia dalam pengolahan data secara cepat dan tepat. Di SDN Citimun 2 proses pembelajaran masih dilakukan secara manual seperti pemberian materi dan ulangan harian masih belum memakai sistem yang terkomputersisasi. Pada penelitian ini dibuat sebuah aplikasi pengelolaan bahan ajar dan ulangan harian berbasis web untuk mengakomodasi proses pembelajaran di institusi SDN Citimun 2 yang dirancang menggunakan metode RAD (Rapid Application Development) dan bahasa pemrograman PHP dengan menggunakan framework CodeIgniter. Untuk pengujiannya menggunakan metode blackbox testing dan didapatkan hasil yang sesuai harapan.

Kata kunci : RAD, PHP,Framework, CodeIgniter, Blackbox testing

Abstract

With the development of the times, everything is based on technology that can help and facilitate humans in processing data quickly and precisely. At SDN Citimun 2, the learning process is still done manually, such as the provision of materials and daily tests that do not yet use a computerized system. In this research, a web-based application for managament of teaching materials and daily tests was made to accommodate the learning process at SDN Citimun 2 which was designed using the RAD (Rapid Application Development) method and the PHP programming language using the CodeIgniter framework. For testing using the blackbox testing method and the results are as expected.

Keywords: RAD, PHP, Framework, CodeIgniter, Blackbox Testing

Subjek

WEB APPLICATION
 

Katalog

Pembuatan Aplikasi Pengelolaan Bahan Ajar dan Ulangan Harian Berbasis Web Pada SDN Citimun 2 Dengan Menggunakan Metode RAD (Rapid Application Development)
 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

MUHAMAD NURIHSAN
Perorangan
ANISA HERDIANI
 

Penerbit

Universitas Telkom, S1 Informatika
Bandung
2022

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini