PERANCANGAN DAN IMPLEMENTASI FITUR PEMANTAUAN PADA DISPENSER PINTAR MENGGUNAKAN APLIKASI

SAIFUL ARIFIN

Informasi Dasar

71 kali
22.04.510
621.382
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Pentingnya minum air putih perlu disadari semua pihak dan kewajiban setiap individu, karena sekitar kurang lebih 60-70% bagian tubuh manusia mengandung cairan. Inilah yang membuat manusia membutuhkan asupan air yang cukup agar dapat menjaga kesegaran dan kebugaran. Di era yang sudah canggih serba digital seperti sekarang ini, sudah seharusnya memakai teknologi serba pintar untuk memudahkan masalah sederhana sehari-hari. Dikarenakan banyak orang belum mengetahui kebutuhan air per hari nya atau juga merasa acuh untuk memenuhi kebutuhan air mengakibatkan banyak orang sebenarnya dehidrasi. Perancangan ini, dibuat aplikasi smart dispenser water monitoring yang dapat monitoring kebutuhan air user per harinya dan juga mengirimkan notifikasi jam tertentu untuk mengingatkan pengguna, sehingga pengguna sadar mencukupi kebutuhan air minum. Dispenser dengan berbagai sensor yang dipilih tersebut akan meneruskannya data ke web server untuk diolah, lalu data tersebut diteruskan kembali ke aplikasi mobile smart dispenser water monitoring. Hasil pengujian fungsionalitas, seluruh fitur yang terdapat di aplikasi mobile dapat dijalankan dengan baik. Untuk pengujian non-fungsionalitas, aplikasi dapat dijalankan di berbagai android yang mempunyai spesifikasi smartphone yang berbeda. Untuk hasil pengujian throughput didapatkan nilai rata-rata dengan nilai 4,91 kb/s. Untuk hasil pengujian delay didapatkan nilai rata-rata proses read database sebesar 280,42 ms dan untuk proses write database sebesar 274,35 ms, sehingga nilai delay yang didapat bagus. Untuk hasil pengujian availability dan reliability didapatkan nilai sebesar 97,4% dan 97,33% yang diuji selama 3 jam. Kata kunci: Internet of things, application mobile, Throughput, Delay

Subjek

COMMUNICATION ENGINEERING
INTERNET OF THINGS,

Katalog

PERANCANGAN DAN IMPLEMENTASI FITUR PEMANTAUAN PADA DISPENSER PINTAR MENGGUNAKAN APLIKASI
 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

SAIFUL ARIFIN
Perorangan
FAVIAN DEWANTA, ISTIKMAL
 

Penerbit

Universitas Telkom, S1 Teknik Telekomunikasi
Bandung
2022

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini