Materi yang diberikan pada buku ini bersifat umum sehingga semua pihak dapat menggunakannya sebagai referensi dan pengembangan. Materi disususn secara aplikatif untuk mempermudahkan pembaca dalam memahami teknik-teknik yang dibahas.