Banyak perusahaan mampu membuat perencanaan dengan baik. Permasalahan adalah apakah perencanaan yang baik itu telah dilaksanakan? Jawabannya sering kali: "Yah ada yang dapat dijalankan, ada pula yang tidak dapat dijalankan".Situasinya telah mengalami perubahan, jadi tidak dapat dilaksanakan", "saya kan tidak ikut membuat rencana, jadi saya tidak tahu apa yang mau dicapai perusahaan", dan tentunya masih banyak lagi jawaban lainnya.
Pada intinya untuk menguatkan jawaban bahwa rencana tersebut belum dilaksanakan. Agar perusahaan mampu merealisasikan rencana strategis, perlu mengatasi tiga gap yaitu personal gap, group gap dan organization gap.