DI era teknologi dan mobilisasi masyarakat yang serbacepat saat ini, bersantai kerap dianggap sebagai kegiatan yang tak elok. Khususnya di kota-kota besar yang pergerakan masyarakatnya sangat cepat bersantai dengan tidak melakukan apa-apa tak jarang digolongkan sebagai perilaku tak produktif yang cenderung merugikan.