Deteksi Dini COVID-19 Menggunakan Gambar CT-Scan dengan Metode Algoritma Genetika- Convolutional Neural Network

ALDO PUTRA WIDE

Informasi Dasar

21.04.3253
518.172
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Coronavirus Disease 19 (COVID-19) merupakan penyakit yang disebabkan oleh the severe acute respiratory syndrome corona virus 2 (SARS-CoV-2). COVID-19 dapat menyebabkan pneumonia dan sindrom distres pernapasan akut, serta beberapa manifestasi luar paru terhadap pasien. Sejauh ini, metode deteksi COVID-19 umumnya menggunakan metode Reverse Transcription Polymerase Chain Reaction (RT-PCR), tetapi metode tersebut membutuhkan waktu yang lama dalam mendeteksi COVID-19. Salah satu solusi dalam mendeteksi COVID-19 bisa menggunakan Image Classification seperti Convolutional Neural Network (CNN) yang banyak digunakan dalam medical image analysis, CNN sendiri sudah terbukti sukses dalam image classification. Genetic Algorithm (GA) sudah banyak digunakan dalam optimasi algoritma, berdasarkan ide “survival of the fittest” yang dimana individu terbaik yang akan bertahan. Tujuan dalam penilitian ini ialah membuat sebuah model yang bisa deteksi COVID-19 menggunakan gambar CT-Scan. Penelitian ini menghasilkan sebuah model CNN yang memiliki akurasi sebesar 73.58% dan f1-score sebesar 74.33% dalam memprediksi COVID-19 menggunakan gambar CT-Scan. Parameter yang digunakan dalam model CNN ini ialah 32 Feature Maps, 2 Kernel Size, 0.0001 Learning Rate, 0.5 Dropout, 6 Convolutional Layer, menggunakan MaxPooling2D dan Node sebesar 256.

Subjek

INFORMATICS
 

Katalog

Deteksi Dini COVID-19 Menggunakan Gambar CT-Scan dengan Metode Algoritma Genetika- Convolutional Neural Network
 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

ALDO PUTRA WIDE
Perorangan
Isman Kurniawan, Handityo Aulia Putra
 

Penerbit

Universitas Telkom, S1 Informatika
Bandung
2021

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini