Path Analysis dengan SPSS : Teori, Aplikasi, Prosedur Analisi untuk Riset Skripsi, Tesis dan Disertasi

Jonathan Sarwono

Informasi Dasar

13.01.417
001.422
Buku - Circulation (Dapat Dipinjam)
1

Anda yang pernah di dunia perguruan tinggi, mungkin tidak asing dengan istilah Path Analysis? Rumus terkenal yang ditemukan oleh seorang ahli biologi bernama sewal Wright ini sudah menjadi satu rumus yang sering digunakan dalam riset mahasiswa untuk skripsi, tesis maupun disertasi sebagai rumus alternatif yang dapat mengakomodasi riset yang menggunakan variabel lebih dari dua dengan pola hubungan yang kompleks.

Kemampuan untuk mengurai korelasi menjadi pengaruh langsung, tidak langsung, total, gabungan dan parsial serta mengidentifikasi Error menjadikan rumus ini sangat efektif dan akurat.

Agar pembaca dapat menggunakan rumus ini secara benar maka bukui ini disajikan secara berurutan mulai dari sejarah sampai dengan aplikasi penggunaannya. Dalam buku ini Anda akan mempelajari hal-hal penting diantaranya:

  1. Sejarah penemuan Path Analysis.
  2. Istilah-istilah dasar.
  3. Pengertian dan tujuan penggunaan Path Analysis.
  4. Path Analysis dalam konteks tekhnik analisis multivariat.
  5. Asumsi-asumsi dan prinsip dasar.
  6. Persyaratan dan tahapan dalam menggunakan Path Analysis.
  7. Prose keputusan untuk menggunakan Path Analysis.
  8. Model-model dalam Path Analysis.
  9. Aplikasi Path Analysis model Regresi berganda.
  10. Aplikasi Path Analysis model mediasi melalui variabel perantara.
  11. Aplikasi Path Analysis model kombinasi dari model regresi berganda dan model mediasi.
  12. Aplikasi Path Analysis model kompleks.
  13. Perbadaan antara Path Analysis dengan Regresi linear berganda dan Structural Equation Modeling (SEM).
  14. Mengubah data non-metrik ke data metrik dengan Method of Succssive Interval (MSI).
  15. Latihan.

Subjek

STATISTICAL METHODS
DATA ANALYSIS-RESEARCH, STATISTICAL PROGRAMS

Katalog

Path Analysis dengan SPSS : Teori, Aplikasi, Prosedur Analisi untuk Riset Skripsi, Tesis dan Disertasi
978-602-00-2021-1
xi,248p.: il.; 21cm
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 1.000
Ya

Pengarang

Jonathan Sarwono
Perorangan
 
 

Penerbit

Elex Media Komputindo
Jakarta
2012

Koleksi

Kompetensi

  • TTI7Y3 - PROPOSAL TESIS
  • ELI2H6 - TESIS
  • TTI7Z4 - TESIS
  • CII733 - TESIS
  • IMI2B6 - TESIS
  • DMI2D6 - TESIS
  • CII733 - TESIS
  • EMI2H6 - TESIS
  • CII9H5 - PENELITIAN DISERTASI DAN SEMINAR 1
  • CII9J5 - PENELITIAN DISERTASI DAN SEMINAR 2
  • CII9L5 - PENELITIAN DISERTASI DAN SEMINAR 3
  • CII9I1 - PENULISAN PUBLIKASI ILMIAH 1
  • CII9K2 - PENULISAN PUBLIKASI ILMIAH 2
  • CII9M3 - PENULISAN PUBLIKASI ILMIAH 3

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini