Buku ini ditulis dengan pendekatan non-matematik dan diberi judul: analisis multivariate, arti dan interpretasi, arti dan interpretasi, maksudnya hanya menjelaskan arti dan manfaat dari berbagai jenis analisis multipariate yang sudah berupa print out computer tanpa melakukan perhitungan berdasarkan rumus matematik dan statistik. Pengolahan data untuk analisis multifariat harus di lakukan dengan computer,antara lain dengan program statistik seperti SPSS, SAS, AMOS, LISRELL, oleh karena melibatkan banyak variabel (puluhan variabel).