Persiapan Psikotes dan Job Interview

Pranowo Hadi

Informasi Dasar

13.01.245
153.94
Buku - Circulation (Dapat Dipinjam)
5

Menjelang masuk ke dunia kerja, seseorang harus memiliki kesiapan yang prima. Dengan persiapan yang matang itu, ia akan siap menempuh seleksi seketat apapun. Salah satu tahapan seleksi memasuki dunia kerja adalah Psikotes dan Job Interview. Tes ini sangat penting artinya untuk mengetahui kondisi psikologis seorang calon pegawai dan tepat tidaknya dengan formasi yang dibutuhkan instansi. Banyak soal dengan berbagai jebakan yang dibuat oleh pihak penguji untuk mengetahui kemampuan Anda berkelit. Dalam Job Interview, pewawancara punya kecenderungan untuk mencari kesamaan antara diri mereka dengan yang diwawancarai. Perusahaan tidak akan sekedar memilih. Mereka tentu memilih para kandidat yang mampu mengerjakan pekerjaan dengan baik, serta mampu bergaul atau beradaptasi dengan orang-orang di lingkungan kerjanya nanti. Buku ini membantu Anda untuk berlatih menguasai Psikotes, dan memberikan gambaran bagaimana Anda harus memberikan jawaban terbaik yang akan menentukan Anda lolos dalam Psikotes dan Job Interview. Selamat Berjuang Sukses Untuk Anda.!!!

Subjek

APTITUDE TESTS
JOB INTERVIEW

Katalog

Persiapan Psikotes dan Job Interview
979-3191-54-6
232 p.: il ; 19cm.
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 1.000
Ya

Pengarang

Pranowo Hadi
Perorangan
 
 

Penerbit

Tugu Publisher
Yogyakarta
2011

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini