Risiko bisnis ekspor-impor berlipat ganda dibanding risiko bisnis pada umumnya .Hal ini disebabkan dalam bisnis internasional ,exportir dan importir berjauhan secara geografis,memiliki bahasa yang berbeda ,serta kebiasaan dan hukum yang berbeda pula.
Untuk mengurangi risiko yang muncul ,transaksi ekspor-impor harus diikat dalam suatu kontrak bisnis ekspor-impor.Buku ini menjelaskan dengan detail mengenai pentingnya kontrak ,proses transaksi hingga disepakatinya kontrak ,dan membeberkan seluk beluk menyusun kontrak berdasarkan aturan perdagangan internasional yang berlaku .Buku ini juga menyajikan brbagai contoh kontrak bisnis ekspor-impor.