Kontribusi Diaspora yang tertuang di dalam buku ini menyajikan pemikiran dari berbagai perspektif dan keahlian bidang keilmuan dari masing-masing sekaligus menyumbang gagasan dan solusi teknis yang bersifat aplikatif. Buku ini dihadirkan untuk melengkapi penggalan-penggalan gagasan, ide, dan pemikiran khususnya dalam membangun Ibu Kota Negara Republik Indonesia yang sesuai dengan nilai, karakteristik, budaya serta kemajuan pembangunan yang hendak dicapai oleh bangsa Indonesia