IMPLEMENTASI DESAIN MEKANIK PADA ROBOT ROVER

DANA INDRA GUNAWAN

Informasi Dasar

89 kali
20.04.4627
629.892
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Robot rover merupakan suatu kendaraan yang dapat bergerak secara otomatis menggunakan remot kontrol berbasis aplikasi Android. Agar memudahkan pengguna untuk melakukan dokumentasi atau penelitian di medan yang sulit. Pada tugas akhir ini penulis mengimplementasikan desain mekanik robot rover. Bodi robot rover akan menggunakan suspensi pasif yang terbuat dari pipa PVC, dikarenakan pipa PVC mempunyai karakteristik yang kuat memiliki ukuran diameter luar 32mm dan berat pipa PVC memiliki beban 1.1kg agar robot dapat berjalan dengan stabil di segala medan yang akan dilaluinya. Hasil penelitian tugas akhir yang diperoleh, pengujian kecepatan robot rover tanpa melewati rintangan menempuh jarak 2 meter dengan waktu tempuh 5 detik. Pengujian kecepatan robot rover melewati rintangan dengan ketinggian maksimal 11CM yang diletakkan di jarak 100 CM menempuh jarak 2 meter dengan waktu tempuh 25.6 detik. Pengujian kelurusan jalan dari robot rover tanpa melewati rintangan menempuh jarak 2 meter dengan waktu tempuh 5 detik dan jarak simpangan 4 CM. Pengujian kelurusan jalan dari robot rover melewati rintangan ketinggian maksimal 11CM yang diletakkan di jarak 100 CM menempuh jarak 2 meter dengan waktu tempuh 25.6 detik dan jarak simpangan 17CM. Pengujian belok kanan dan kiri pada robot rover pada saat robot berbelok ke kanan dengan waktu tempuh 11 detik dan jarak simpangan 2 CM, saat robot berbelok ke kiri menempuh waktu 5 detik dengan jarak simpangan 3 CM.

Subjek

ROBOTICS
 

Katalog

IMPLEMENTASI DESAIN MEKANIK PADA ROBOT ROVER
 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

DANA INDRA GUNAWAN
Perorangan
AGUS VIRGONO, RANDY E. SAPUTRA
 

Penerbit

Universitas Telkom, S1 Teknik Komputer
Bandung
2020

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini